Sabtu, 20 Agustus 2011

FAKTOR PENDUKUNG KOMUNIKASI

1. Dari segi komunikator :
  • Kepandaian mengirim pesan,
  • Sikap,
  • Pengetahuan, 
  • Lahiriah.
2. Dari segi komunikan :
  • Kecakapan Berkomunikasi,
  • Sikap,
  •  Pengetahuan,
  • Sistem sosial (status)
  • Keadaan lahiriah

Faktor Penghambat Komunikasi 
  • Kurang cakap 
  • Sikap yang salah,
  • Kurang Pengetahuan,
  • Kurang memahami sistem sosial,
  • Adanya Prasangka,
  • Kesalahan Penggunaan Bahasa 
  • Jarak Komunikasi,
  • Indera yang rusak,
  • Berlebihan dalam berkomunikasi,
  • Komunikasi satu arah.
Etika Bekomunikasi
      Etika berasal dari bahasa "latin"  yaitu ettica, artinya yang membicarakan tentang baik dan buruk, kesusilaan, keluhuran budi dan aturan-aturan kesopanan.

A. Etika Komunikasi
  • Otoritas, Yaitu Seorang penjual harus memiliki keahlian dan kekuatan hukum dalam melakukan tugasnya.
  • Good Sense, Yaitu Seorang penjual dalam menyampaikan pesannya harus dapat disukai oleh calon konsumen, sehingga konsumen bisa menerima apa yang ditawarkan.
  • Good Character, Yaitu Penjual harus berakhlak baik, diantaranya jujur dalam menyampaikan informasi.
  • Good Will, Yaitu Niat baik 
  • Dinamisme,Yaitu Ekspresi fisik penjual dan komitmen psikologis penjual terhadap topik pembicaraan.
B. Etika Komunikan
  • Siap untuk mendengarkan,
  • Berpartisipasi,
  • Pandai menangkap pembicaraan,
  • Mencatat pembicaraan.
C. Etika Pesan
1. Cara Penyampaian Pesan :
  • Kontak visual dengan komunikan,
  • Kontak mental,
  • Penggunaan Vokal,
  • Berbicara dengan seluruh  kepribadian,
  • Kesesuaian bahasa lisan dan bahasa tubuh.
2. Isi Pesan yang disampaikan ( Faktual, akurat, nasihat-nasihat baik bernilai guna).

D. Etika pemilihan media dan alat :
1. Pemilihan Media Komunikasi :
  • Derajat pesan komunikasi
  • Waktu,
  • Perilaku Komunikasi.
2. Pemilihan alat atau sarana komunikasi :
  •  Konsensus,
  • Tempat Tinggal komunikan,
  • Efisiensi.
E. Etika Memberikan Tanggapan  :
  • Menumbuhkan Tanggapan Ucapan,
  • Menumbuhkan Tanggapan Sikap,
  • Menumbuhkan Tanggapan Tindakan.
























 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar